info pelatihan diklat tamyiz
program tamyiz di bagi 6 level/ kelas, diantaranya
Kelas Tamyiz 1A (level 1) : Tamyiz dasar : lafadz & terjemah lafdziah
Kelas Tamyiz 1B ( level 2) : tahfidz kosakata alquran : mudah menghafal terjemah Makna Alquran menggunakan Alquran kawkaban system nemonic.(program terbaru)
Kelas Tamyiz2a ( level 3): belajar irob, awamil, unsur kalam, dan jumlah
Kelas tamyiz 2 B ( level 4); pendalaman praktek baca kitab kuning/ gundul
kelas Tamyiz 3a ( level 5): mudah memahami susunan terjemah Alquran dan bainatul kalam. (program unggulan)
Kelas tamyiz 3 B (level 6): pendalaman praktek tarkib Alquran
syarat : bisa baca Alquran
Berapa Lama belajarnya?
Lama belajar 10 x pertemuan untuk tiap levelnya
1 pertemuan durasi 1 jam
Berapa Infaq pelatihannya?
infaq pelatihan tamyiz adalah 200 rb/ pertemuan bisa untuk 2-20 orang.
belajar 10 pertemuan/level
infaq kitab tamyiz : 70 rb/buku tamyiz
Apakah bisa untuk jama'ah di luar kota/luar pulau/luar negeri?
bisa, untuk pelatihan di luar kota dibuat sistem 2 hari/level
Bagaimana jika anda mempunyai majelis ta'lim / lembaga / organisasi
ingin mengadakan pelatihan tamyiz di lokasi anda?
rumah tamyiz bandung.